resep bola tahu rambutan

2024-05-21


Bola-bola rambutan dibuat dari mie yang dihancurkan kecil-kecil untuk kulitnya dan tahu serta telur puyuh untuk isiannya. Bola-bola rambutan akan terasa renyah di luar dan gurih di dalam.Selain bahan-bahannya mudah didapatkan, bola-bola rambutan menjadi camilan lezat saat berkumpul bersama keluarga.

0:00 / 7:59. Bola-bola Tahu Rambutan || Masakan Sederhana. Aulia Agustina. 2.45K subscribers. Subscribe. 99K views 3 years ago #tahu #tahurambutan. Bola-bola Tahu Rambutan ||...

Langkah 1. Haluskan tahu putih menggunakan spatula/sendok. Langkah 2. Tambahkan wortel, daun bawang, dan seledri, lalu aduk rata. Langkah 3. Bumbui dengan garam, kaldu bubuk, merica bubuk, dan tepung roti. Aduk hingga merata. Langkah 4. Bentuk bulat adonan tahu, lalu balur dengan kremesan mie. Langkah 5. Lakukan hingga adonan habis. Langkah 6.

0:00 / 5:56. CARA MEMBUAT BOLA BOLA RAMBUTAN SUPERMI ~ Resep Bola Bola Tahu Mie Tanpa Telur. Hadi Prayitno. 174K subscribers. Subscribed. 381K views 4 years ago. Resep Bola Bola...

Resep Cara Membuat Bola Bola Rambutan Supermi Tahu Enak dan Sederhana. Resep Masakan Sederhana - ReMaNa. 41.7K subscribers. Subscribe. 569. Share. 86K views 3 years ago #supermi. Mau...

Hasil: Resep Tahu Rambutan. 60 Menit. Hasil: 4 Porsi. Tingkat kesulitan: Mudah. Catatan. IG:@tiyarahmatiya. Tahu putih dihancurkan kemudian dicampur dengan cincangan daging dan bumbu-bumbu. Adonan tahu kemudian dibentuk bola-bola kecil, lalu digulingkan dalam mie kering yang sudah dihancurkan kasar.

Resep dan cara membuat Bola Tahu Rambutan sederhana ala rumahan dari Susi Faniati dapat kamu temukan di Yummy App. Lezat dan mudah!

Langkah 1. Siapkan tahu lalu haluskan menggunakan sendok. Langkah 2. Masukkan irisan daun seledri. Langkah 3. Masukkan irisan bawang putih. Langkah 4. Masukkan telur, penyedap rasa dan merica bubuk. Aduk merata. Langkah 5. Bulat-bulatkan tahu hingga habis. Langkah 6. Balur di dalam mie yang sudah dihancurkan. Langkah 7.

1. Bahan-bahan yang dibutuhkan. ilustrasi potongan tahu (freepik.com/jcomp) Bahan-bahan: 2 buah tahu putih ukuran sedang. 15 butir telur puyuh rebus yang sudah dikupas. 2 bungkus mi instan. 6 sdm tepung terigu. 3 siung bawang putih. 2 batang daun bawang. 1 sdt garam. 1/2 sdt gula pasir. 1/2 sdt lada bubuk. 1/2 sdt kaldu jamur. 2.

Langkah 1: Siapkan semua bahan. Langkah 2: Haluskan tahu, aduk bersama ayam giling, bawang putih, lada bubuk garam dan 1 butir kocokan telur. Aduk rata. Langkah 3: Ambil 1 sendok makan penuh adonan kemudian pipihkan dan letakkan telur puyuh diatasnya. Kemudian bulatkan kembali hingga isian tertutup.

Peta Situs